Saturday, 7 May 2016

Thursday, 5 May 2016

Bagian Kesebelas "Diantara Kalian"

“Danish, sini, ikut Mama yuk.” teriakanku mengagetkan bocah laki-laki berumur 2 tahunan. Bocah kecil itu tertawa sambil mengulurkan tangannya. Aku menggendongnya dengan hati-hati. “Be a good Boy, kita jalan-jalan sore ini.” Kecupanku mendarat di keningnya yang lebar.   “Mama,...